Beranda Rejang Lebong Perayaan HUT-RI, Emak-Emak Desa Periang Ikut Lomba Gerak Jalan

Perayaan HUT-RI, Emak-Emak Desa Periang Ikut Lomba Gerak Jalan

32
0

Rejang Lebong, (Radar Lembak aku) – Puluhan emak-emak Desa Periang, Kecamatan Sindang Beliti Ilir (SBI), Kabupaten Rejang Lebong mengikuti Lomba gerak jalan dalam rangka merayakan Hari Ulang Tahun Republik Indosiar (HUT kemRI) ke 79, Kamis (15/8/2024).

Saat perlombaan ada 11 dalam satu grupnya salah satunya peserta perseta dari Desa Periang yang tidak kalah heboh dengan tim-tim yang lain. Dengan penampilan yang unik, serta yel-yel yang baik perseta ini memikat perhatian penonton.

Masrawati, ketua PKK Desa Periang menyampaikan bahwa pihaknya tak ketinggalan dalam perataan HUT RI yang ke 79. Dirinya menyebutkan dengan waktu yang singkat yang disertai kekurangan namu hal tersebut tidak menjadi kendala baginya.

“Semangat emak-emak yang kita miliki sehingga kami dari tim penggerak PKK desa Periang bisa tampil maksimal saat perlombaan,” ujar Masrawati.

Sementara itu, Sukuriya salah satu warga Periang sebagai peserta dirinya mengucapkan terimakasih kepada Pemdes Periang. Ia merasa bangga karena ibu PKK ikut terjang langsung saat perlombaan.

“Awa nya kami sebagai perseta merasa kaku namun hal itu berubah menjadi semangat berkat support dari Pemdes dan masyarakat Desa Periang,” tuturnya. ( Mawid)

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini